Cara membuat textarea onclick dan hover

Textarea umumnya digunakan sebagai area copy script dalam bentuk teks di weblog tutorial.

Cara membuat textarea onclick dan hover
Cara membuat textarea onclick dan hover

Secara default, script dasar textarea adalah sebagai berikut, yaitu jika pengunjung ingin menyalin script di dalam textarea dibawah ini maka pengunjung harus menggunakan klik kanan-salin/Ctrl+A

<textarea>ISI TEXTAREA</textarea>

Dan hasilnya seperti di bawah ini…

Nah, untuk kali ini kita akan membuat sedikit kemudahan pengunjung untuk menyalin script di dalam textarea kita menggunakan 2(dua) pilihan sebagai berikut:
CONTOH TextArea OnClick dan Hover

1. Textarea menggunakan sistem OnClick
Yaitu textarea yang jika pengunjung mengklik area didalam textarea maka seluruh script didalamnya akan otomatis terblock secara keseluruhan tanpa meninggalkan satu hurufpun.
Jika Anda ingin menggunakan sistem tersebut, silakan salin kode script di bawah ini…

Script TextArea sistem OnClick



2. TextArea menggunakan sistem Hover
Yaitu textarea yang jika pengunjung mengarahkan cursor/mouse ke area textarea maka seluruh teks yang ada didalamnya maka akan terblock otomatis secara keseluruhan tanpa meninggalkan satu hurufpun.
Jika Anda ingin menggunakan sistem tersebut, silakan salin kode script di bawah ini…

Script TextArea sistem Hover



Semoga bermanfa’at…

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.