Pengertian Breadcrumb

Breadcrumb adalah semacam navigasi yang membantu pengunjung blog di lokasi kategori manakah saat ini pengunjung berada.

Barangkali Anda sering menjumpai tampilan tersebut, namun Anda belum tahu / tidak mau tahu apakah sebutan dari fitur tersebut. Sebab umumnya jika kita mencari informasi di sebuah situs, maka hal semacam ini jarang sekali diperhatikan.

Penampakannya seperti berikut :

Sedangkan manfaat dari Breadcrumb itu sendiri bagus untuk blogger yang memperhatikan SEO agar situs kita bisa menjadi SEO friendly, sebab mesin telusur seperti google suka dengan situs yang menempatkan fitur Breadcrumb tersebut.

 

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.